Beranda » SAYURAN » Resep Sayur Asem Jakarta Seger

Resep Sayur Asem Jakarta Seger

Diposting pada 18/12/2022 oleh ◦ Dilihat: 396x ◦ Kategori: SAYURAN

Resep Sayur Asem Jakarta Seger yang enak, lezat dan nikmat serta mudah dibuat. Bahan-bahan untuk membuat Sayur Asem Jakarta Seger terdiri dari 13 bahan yang mudah didapatkan dan dapat dibeli di pasar atau supermarket terdekat. Cara membuat Sayur Asem Jakarta Seger ini pun mudah, hanya dengan 4 langkah simple yang bisa dilakukan oleh siapapun. Resep Sayur Asem Jakarta Seger. Ciri khas sayur asem Jakarta adalah kuahnya yang cenderung keruh. Favorit banget, seger banget nih

BAHAN-BAHAN

 1/2 buah labu siam

 1 buah jagung manis

 1/2 ikat kacang panjang

 5 siung bawang merah

 3 siung bawang putih

 2 butir kemiri

 2 lbr daun salam

 1 ruas lengkuas digeprek

 2 buah cabe merah keriting (atau sesuai selera)

 2 sdm air asam jawa

 1 sdm kaldu jamur

 Secukupnya Garam dan Gula

 Secukupnya Air

CARA MEMASAK

 Haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri dan cabe merah keriting (saya menggunakan blender)
 Potongi kacang panjang 3 cm-an dengan tangan, rajang labu siam seukuran dadu dan potongijagung manis sesuai selera
 Masukkan bumbu halus, daun salam dan lengkuas yang sudah digeprek ke dalam sedikit air yang sdh mendidih sampai bau langunya hilang dan harum (ini gantinya menumis), kemudian tambahkan air secukupnya, masukkan air asam jawa, garam, gula dan kaldu jamur.
 Setelah mendidih masukkan jagung manis dan labu siam, setelah agak lunak susul dengan memasukkan kacang panjang. Tunggu sebentar sampai kacang panjangnya layu, koreksi rasa dan hidangkan

Bagikan ke

Resep Sayur Asem Jakarta Seger

Artikel Lainnya

Sayur Tauge Tahu Putih
Resep Sayur Tauge Tahu Putih
Diposting pada 18/12/2022 oleh

Resep Sayur Tauge Tahu Putih  yang enak, lezat dan nikmat serta mudah dibuat. Bahan-bahan untuk membuat Sayur Tauge Tahu Putih terdiri dari 8 bahan yang mudah didapatkan dan dapat dibeli di pasar ata...

Kaldu Udang Bubuk Homemade
Resep Kaldu Udang Bubuk Homemade
Diposting pada 27/12/2022 oleh

Resep Kaldu Udang Bubuk Homemade  yang enak, lezat dan nikmat serta mudah dibuat. Bahan-bahan untuk membuat Kaldu Udang Bubuk Homemade terdiri dari 3 bahan yang mudah didapatkan dan dapat dibeli di p...

Sup Tuna Kuah Bening
Resep Sup Tuna Kuah Bening
Diposting pada 18/12/2022 oleh

Resep Sup Tuna Kuah Bening  yang enak, lezat dan nikmat serta mudah dibuat. Bahan-bahan untuk membuat Sup Tuna Kuah Bening terdiri dari 16 bahan yang mudah didapatkan dan dapat dibeli di pasar atau s...

Sup Bihun Telur Dadar
Resep Sup Bihun Telur Dadar
Diposting pada 18/12/2022 oleh

Resep Sup Bihun Telur Dadar  yang enak, lezat dan nikmat serta mudah dibuat. Bahan-bahan untuk membuat Sup Bihun Telur Dadar terdiri dari 7 bahan yang mudah didapatkan dan dapat dibeli di pasar atau ...

Komentar (0)

Saat ini belum tersedia komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi

*

*

Resep Sayur Asem Jakarta Seger

Dian Nahari
● online
Halo, perkenalkan nama saya Dian Nahari
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja