Resep Setup Roti Pisang Vla Chocolate
Resep Setup Roti Pisang Vla Chocolate yang enak, lezat dan nikmat serta mudah dibuat. Bahan-bahan untuk membuat Setup Roti Pisang Vla Chocolate terdiri dari 9 bahan yang mudah didapatkan dan dapat dibeli di pasar atau supermarket terdekat. Cara membuat Roti Pisang Vla Chocolate ini pun mudah, hanya dengan 6 langkah sederhana yang bisa dilakukan oleh siapapun. Resep Setup Roti Pisang Vla Chocolate. Panen pisang lagi.. Nganggur, nggak ada yg nyentuh. takutnya malah busuk. masih ada sisa roti tawar. Buka Cookpad, ada resep setup roti endull nih, dari mba Jihan.. dann… eksekusi langsung di dapur. diresep asli pakai dcc, saya ndak ada, jd ndak pakai. saya tambah santan, biar makin gurih rasanya. Nah, kalo dah olah, si kakak, si adek, mau makan kan… senangnya hati si emak ❤ #cookpadCommunity_Solo #jagoRecook_akuRaPopo #pejuangGoldenApron3 #wongSoloMasak
BAHAN-BAHAN
4 potong roti tawar
4 buah pisang kepok
1 sacet susu kental manis coklat
200 ml susu ultra putih
2 sdm tepung maizena, larutkan dgn 2 sdm air
1 sdm mentega (boleh skip, ini cuma bahan tambahan)
1 santan instan (cair) bisa di skip
30 gr keju cedar parut /sesuai selera
20-40 butir choco chips
CARA MEMASAK
Siapkan semua bahan. kupas pisang, dan potong sesuai selera. sobek2 roti tawar.

Setup Roti Pisang Vla Chocolate
Resep Setup Roti Pisang Vla Chocolate
Artikel Lainnya

Resep Sambel Seuhaaah Blender yang enak, lezat dan nikmat serta mudah dibuat. Bahan-bahan untuk membuat Sambel Seuhaaah Blender terdiri dari 5 bahan yang mudah didapatkan dan dapat dibeli di pasar a...

Resep Nastar Teflon Isi Kue Keranjang yang enak, lezat dan nikmat serta mudah dibuat. Bahan-bahan untuk membuat Nastar Teflon Isi Kue Keranjang terdiri dari 10 bahan yang mudah didapatkan dan dapat ...

Resep Tumis Buncis Wortel Kol yang enak, lezat dan nikmat serta mudah dibuat. Bahan-bahan untuk membuat Tumis Buncis Wortel Kol terdiri dari 9 bahan yang mudah didapatkan dan dapat dibeli di pasar a...

Resep Tim Salmon yang enak, lezat dan nikmat serta mudah dibuat. Bahan-bahan untuk membuat Tim Salmon terdiri dari 9 bahan yang mudah didapatkan dan dapat dibeli di pasar atau supermarket terdekat. C...
Saat ini belum tersedia komentar